Sedang Jenuh di Rumah? Yuk ke Wisata Alam Lubang Sewu!
e-sur.com – Wisata alam Lubang Sewu di Wonosobo merupakan destinasi yang wajib kamu kunjungi jika menyukai panorama alam yang unik dan menakjubkan. Terletak di tepi Bendungan Wadaslintang, Desa Erorejo, Kecamatan Wadaslintang, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah, tempat ini menyuguhkan pemandangan ribuan lubang...